Christoper Rungkat Kampiun Turnamen PGN International

Written By Luthfie fadhillah on Sunday, December 2, 2012 | 8:53 PM



Tenis PGN


Christoper Rungkat Kampiun Turnamen PGN International





Penulis : Wisnu Aji Dewabrata | Minggu, 2 Desember 2012 | 18:48 WIB













JAKARTA, KOMPAS.com- Petenis unggulan Indonesia, Christoper Rungkat menjuarai turnamen tenis PGN International 2012 dalam pertandingan final, Minggu (2/12/2012) di lapangan tenis Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.


Christoper yang biasa dipanggil Christo mengalahkan petenis Korea Selatan, Jeong Suk-Yeong, dua set langsung 6-4, 7-5.


Jeong merupakan petenis muda yang membuat kejutan di turnamen PGN International 2012. Petenis negeri asal joget Gangnam Style itu mengalahkan unggulan pertama, Brydan Klein di pertandingan babak semifinal.


Christo sebelumnya sudah dua kali mengalahkan Jeong, namun pada pertandingan final hari ini Jeong bukan lawan yang enteng bagi Christo. Kedua pemain sempat terpan cing emosi karena sama-sama mengalami saat kritis.


Sebagai juara, Christo mendapat hadiah uang 1.950 dolar AS dan Jeong mendapat 1.350 dolar AS. Sementara di final tunggal putri yang merupakan pertarungan dua petenis asal Taiwan, Hsu Ching-Wen melawan Juan Ting-Fei, dimenangkan oleh Juan dengan skor telak, 6-3, 6-2.






Editor :


Marcus Suprihadi
















Anda sedang membaca artikel tentang

Christoper Rungkat Kampiun Turnamen PGN International

Dengan url

http://malariamosquito.blogspot.com/2012/12/christoper-rungkat-kampiun-turnamen-pgn.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Christoper Rungkat Kampiun Turnamen PGN International

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Christoper Rungkat Kampiun Turnamen PGN International

sebagai sumbernya

0 komentar:

Post a Comment

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger